Pengelolaan Perpustakaan Berbasis Layanan Prima Pada Perpustakaan UIN Datokarama Palu

  • Ikram Ikram
  • Kamaruddin Kamaruddin
  • Adawiyah Pettalongi
  • Firdiansyah Alhabsyi

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif,  dengan Pengumpulan data observasi, wawancara, dan Dokumentasi.  Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data ( Data Reduction),  penyajian data ( Data Display), Dan penarikan kesimpulan ( Conclusion Drawing)  teknik keabsahan data yang digunakan adalah triangulasi.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pengelolaan perpustakaan berbasis layanan prima pada UPT perpustakaan UIN datokarama Palu mengenai sikap: Hampir seluruh pegawai bersikap ramah. Perhatian: Hampir seluruh pegawai sudah memberikan keinginan dan kebutuhan pemustaka, tindakan: pegawai perpustakaan bertindak cepat dan tepat dalam memberikan kebutuhan dan keinginan pemustaka, antisipasi: Apabila Koleksi Buku tidak ditemukan diperpustakaan. Pustakawan segera membantu dengan membuka E-book yang ada diperpustakaan.

Published
2022-11-09